User:Commando Ibu Pertiwi

From Wikimedia Commons, the free media repository
Jump to navigation Jump to search

COMMANDO IBU PERTIWI

Commando Ibu Pertiwi (C.I.P) lahir pada tanggal 14 April 2020 di dusun sumber petung desa Sempu kecamatan Ngancar kabupaten Kediri Jawa timur-indonesia. dari sekelompok pemuda yang peduli akan lingkungan dan kelestarian alam tepatnya di lereng gunung Kelud(Kediri).

        Sekelompok pemuda(C.I.P) yang prihatin melihat keadaan alam di sekitarnya, yang semakin hari semakin memprihatinkan.tepatnya di gunung umbuk(pegunungan yang berada di sisi barat gunung Kelud)
        Keadaan bukit/gunung umbuk yang gundul membuat para pemuda(C.I.P) yang tergerak hatinya untuk menghijaukan G.umbuk, gunung yang selama ini membentengi kota Kediri dari amukan lahar gunung Kelud.

Pergerakan commando Ibu Pertiwi bukan hanya untuk penghijauan/penanaman saja. Tetapi kami juga berfokus. Untuk edukasi,terlebih untuk anak usia dini dan para remaja. Kenakalan remaja yang semakin hari semakin bertambah banyak. Membuat kami tergerak untuk merangkul mereka. Memberi edukasi dan kegiatan yang sekiranya mengarah ke hal-hal yang positif. Untuk menyalurkan hobby dan minat mereka masing-masing.

Dengan memberi wadah untuk para remaja dan pemuda-pemuda desa untuk berkegiatan yang positif, supaya menjadi bermanfaat bukan hanya untuk diri sendiri tetapi untuk banyak manusia serta alam dan segala isinya.